Dendi Ramadhona sambut Menteri Perdagangan Republik Indonesia

Pesawaran- Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona sambut Menteri  Perdagangan Republik Indonesia, Zulkifli Hasan di Islamic Center Kabupaten Pesawaran pada Kamis (13/4/23). Kunjungan Zulkifli Hasan adalah dalam rangka pelaksanaan pasar murah Di Bumi Andan Jejama. Bupati Dendi mengucapkan selamat datang di Kabupaten Pesawaran dan menyambut baik atas diselenggarakannya pasar murah hari ini. “ Selamat datang kepada Menteri Perdagangan di Bumi Andan Jejama. Terima kasih juga kami sampaikan atas terlaksananya pasar murah hari ini, melalui kegiatan ini tentunya…

"Dendi Ramadhona sambut Menteri Perdagangan Republik Indonesia"

Bupati Pesawaran Resmikan Relokasi Gedung Baru Bank Lampung KCP Gedong Tataan

Gedong Tataan — Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona meresmikan relokasi kantor Bank Lampung KCP Gedong Tataan, Senin (27/2/2023). Kantor Bank Lampung KCP Gedong Tataan direlokasi ke Jl. Ahmad Yani Desa Sukaraja Kecamatan Gedung Tataan Kabupeten Pesawaran (dengan titik koordinat -5. 379755, 105.108971). Direktur Utama Bank Lampung Presley Hutabarat berharap. dengan adanya kantor baru ini Bank Lampung dapat lebih memberikan pelayanan prima kepada stakeholders yaitu nasabah, masyarakat dan Pemerintah Kabupaten Pesawaran “Tahun 2022 Bank Lampung di Kabupaten…

"Bupati Pesawaran Resmikan Relokasi Gedung Baru Bank Lampung KCP Gedong Tataan"

Konferensi Akhir tahun Polres Pesawaran

“Artinya ada 2 penurunan perkara angka laka lantas dibandingkan dengan tahun sebelumnya, dan angka kematian pun ikut menurun,” pungkasnya. Disisi lain, Pratomo juga menerangkan jika jajarannya telah berupaya keras dalam melakukan pengamanan Agenda Nasional maupun Agenda Daerah yang dilakukan diwilayah hukum Polres Pesawaran seperti Operasi Keselamatan, Operasi Antik, Operasi Ketupat, Operasi Sikat dan Operasi Lilin. “Kami juga bersyukur ada beberapa agenda seperti Vaksinasi, Pengendalian Covid-19 serta Pelaksanaan Pilkades serentak dapat berjalan Aman, Lancar dan Sukses,…

"Konferensi Akhir tahun Polres Pesawaran"

Tekab 308 Polres Pesawaran Lampung berhasil mengungkap kasus penggelapan satu unit mobil minibus modus rental

Pesawaran (Lampung) – Tim anggota Tekab 308 Polres Pesawaran Lampung berhasil mengungkap kasus penggelapan satu unit mobil minibus modus rental. Jumat (11/11/22). Pengungkap tersebut berdasarkan laporan Polisi LP / B/0730 Xl /2022/Sektor T.A / RESTRO JAKARTA PUSAT / POLDA METRO JAYA pada Selasa (08/11/22). Zakaria Achmad Fauzi yang beralamat di Jl. Karet Pasar Baru Barat 1 RT / RW 003 / 006 Kelurahan Karet Tengsin Kecamatan Tanah Abang Jakarta Pusat. Kronologi kejadian bermula dari saat…

"Tekab 308 Polres Pesawaran Lampung berhasil mengungkap kasus penggelapan satu unit mobil minibus modus rental"

Gelar Upacara Mingguan, Dandim 0421/LS Bertindak Sebagai Irup

PESAWARAN – Kodim 0421/LS gelar upacara bendera rutin setiap hari senin yang bertempat di halaman SMA Kebangsaan Desa Pisang Kecamatan Penengahan Kabupaten Lampung Selatan, Senin(29/08/2022). Kegiatan upacara mingguan dilaksanakan di setiap sekolah dan diselenggarakan oleh masing-masing Koramil dan jajaran Kodim 0421/LS, baik Wilayah Kabupaten Lampung Selatan dan Kabupaten Pesawaran. Dalam upacara tersebut bertindak sebagai Inspektur Upacara Dandim 0421/LS Letkol Inf Fajar Akhirudin, S.I.P.,M.Si., Komandan Upacara Danramil 421-03/Penengahan Kapten Inf M. Nurdin, Perwira upacara Kapten Inf…

"Gelar Upacara Mingguan, Dandim 0421/LS Bertindak Sebagai Irup"

Pesawaran.Pesawaran sejahtera residence Salah satu konsep hunian yang masih menjadi primadona adalah rumah minimalis modern. Selain mengikuti perkembangan zaman, desain satu ini tetap terlihat estetis meski dari segi bangunan tampak sederhana. Seolah tak pernah mati, residensial modern minimalis masih banyak diburu oleh para pencari properti dan tempat tinggal. Karena itu, berikut beberapa rekomendasi perumahan minimalis modern yang tidak hanya cantik secara visual, namun juga memiliki nilai prospek yang tinggi. Salah satu nya adalah perumahan PESAWARAN…

PESAWARAN SEJAHTERA RESIDENCE PERUMAHAN MUARAH HARGA TERJANGKAU

Pesawaran.Pesawaran sejahtera residence Salah satu konsep hunian yang masih menjadi primadona adalah rumah minimalis modern. Selain mengikuti perkembangan zaman, desain satu ini tetap terlihat estetis meski dari segi bangunan tampak sederhana. Seolah tak pernah mati, residensial modern minimalis masih banyak diburu oleh para pencari properti dan tempat tinggal. Karena itu, berikut beberapa rekomendasi perumahan minimalis modern yang tidak hanya cantik secara visual, namun juga memiliki nilai prospek yang tinggi. Salah satu nya adalah perumahan PESAWARAN…

"PESAWARAN SEJAHTERA RESIDENCE PERUMAHAN MUARAH HARGA TERJANGKAU"

BUPATI PESAWARAN HADIRI FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) LAPORAN PENDAHULUAN ANALISIS POTENSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN PESAWARAN TAHUN ANGGARAN 2022

  Bupati Pesawaran menghadiri acara Focus Group Discussion (FGD) Laporan Pendahuluan Analisis Potensi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Pesawaran Tahun Anggaran 2022. Acara tersebut di selenggarakan tepatnya di Bukit Randu Hotel Dan Restoran. ( Selasa, 22 Maret 2022). Di sela-sela acara Bupati mengatakan ia sangat menyambut baik Kegiatan Analisis Potensi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Pesawaran yang dilaksanakan bekerjasama dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Lampung, Dimana perguruan tinggi seperti Universitas Lampung tentunya memiliki…

"BUPATI PESAWARAN HADIRI FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) LAPORAN PENDAHULUAN ANALISIS POTENSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN PESAWARAN TAHUN ANGGARAN 2022"

D’Reunion Band Goes To Nasional

Bakauheni, Lampung Selatan, – dunia musik kini digemparkan dengan band D’Reunion yang berasal dari Bandar Lampung,Lampung. Band asal lampung ini dengan single “Ternyata Dia” makin mengudara dengan karyanya dalam salah satu syasiun TV nasional bersama Kiki Amalia Dan Tyas Mirasih berkolaborasi di segmen “Akulah Sang Juara” Yang diadakan di trasns TV. “Kami sudah mulai menjelajah ke promo radio-radio on tanah air seperti Pro2FM, D’radio,HOTFM,103.4FM, DLL”Kata Ryan selaku vokalis D’Reunion Band. Ryan selaku vokalis sekaligus mewakili…

"D’Reunion Band Goes To Nasional"

AKP EKO RENDI OKTAMA Bersama Tim Tekab 308 Polres Pesawaran Berhasil Amankan Pelaku Tindak Pidana Pencurian

Pesawaran, – Telah terjadi tindak pidana pencurian di desa Padang Cermin Kec.Way Khilau Kab.Pesawaran pada hari minggu (23/05), dengan pemberatan berupa 2 (Dua) unit Handphone dengan rincian satu unit hp merk VIVO Y91 C dual sim dan satu unit handphone merk Oppo A3s. Berdasarkan bukti permulaan yang cukup Didapat informasi keberadaan tersangka,Pada hari Selasa tanggal 25 Mei 2021 sekira jam 03.00 Wib. Tim tekab 308 polres pesawaran dan Tekab 308 Polsek Kedondong yang di pimpin langsung…

"AKP EKO RENDI OKTAMA Bersama Tim Tekab 308 Polres Pesawaran Berhasil Amankan Pelaku Tindak Pidana Pencurian"